Permainan untuk anak

Seperti halnya dengan orag dewasa, anak –anak juga bisa mengalami keadaan yang jenuh,malas dan bosan karena beban pelajaran,pergaulan dengan teman dan keadaan lingkungan yang sedang tidak  bersahabat. Problem keseharian ini umum terjadi dimanapun. Namun adakalanya kondisi psikis yang demikian ini muncul di saat yang tidak tepat, misalnya saat anak harus berangkat ke sekolah, hendak memulai pelajaran bahkan saat akan mengikuti ujian. Orang tua dan guru harus jeli melihat kondisi anak yang seperti itu.
Buatlah sebuah bentuk komunikasi yang akrab dengan anak atau siswa anda melalui cara yang lain, yaitu dengan permainan. Aktifitas bermain dapat mencairkan ketegangan suasana, mencairkan hubungan dan meningkatkan kualitas kondisi psikis anak atau siswa bimbingan anda.
Di dalam buku ini memuat 112 permainan yang dapat anda gunakan di rumah maupuan di sekolah, baik sebelum memulai pelajaran atau sekedar mengisi waktu luang di rumah.
Apa sajakah permainan tersebut ? untuk lebih jelasnya silahkan download bukunya di sini.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar